Sinopsis Film Zooey (2020) - Noah merupakan seorang anak kecil yang mempunyai kehidupan tidak begitu baik di rumah. Ia lebih banyak menghabiskan waktunya bersama kawan, seorang pria yang jauh lebih tua darinya tapi masih punya sifat kekanak-kanakan.
Sutradara: Ryan Harriss
Penulis: Ryan Harriss, Jeff Haskett-Wood
Pemeran: Oscar Gubelman, Lawrence J. Hughes, Zen Hunter
Tahun: 2021
Genre: Drama, Crime
IMDB Rating: 5,1/10
Sinopsis Film Zooey (2020)
Noah mengawali hidupnya dengan kucing-kucingan karena takut dipukuli oleh Ayahnya. Oleh karena itu, Ia lebih banyak menghabiskan waktunya bersama dengan Owen. Seorang pria berkulit hitam yang punya sifat masih kekanak-kanakan.
Hidup Noah pada mulanya biasa saja hingga pada suatu waktu, Ia salah masuk kamar motel. Ia pun kemudian menjalin hubungan dengan seorang wanita muda bernama Zooey.
Mereka pun semakin dekat, berbagi cerita dan saling membangun chemistry.
Pada suatu hari, Zooey terlibat masalah yang tidak bisa diselesaikan oleh Noah. Kehidupan Noah langsung berubah drastis. Ada hal yang dipikirkan olehnya tentang Zooey.
QUESTIONER FILM
Apakah filmnya bagus?
Tidak terlalu, 7/10
Apakah layak ditonton anak di bawah umur?
Boleh
Apakah banyak thriller scene?
Sedikit memar saja
Apakah filmnya layak untuk ditonton sekarang?
Tidak harus, kalau ada waktu saja
Bagaimana dengan alur ceritanya?
Awalnya sih kirain akan menarik banget, tapi ternyata tidak juga
Bagaimana dengan pesan moral di dalam film?
Anak-anak anti-mainstream sih ini
Bagaimana dengan pembungkusan filmnya?
Lumayan apik
Bagaimana dengan efek atau editan filmnya?
Tidak banyak editan, make up memar sih oke lah
Trailer
Itulah sinopsis film Zooey (2020) yang bisa Fakta.id berikan.